Wednesday, April 20, 2011
DAMPAK GLOBALISASI TERHADAP PERDAGANGAN INTERNASIONAL
7:44 AM | Posted by
bowosukses |
Edit Post
Definisi Perdagangan Internasional
Perdagangan Internasional adalah perdagangan yang dilakukan oleh penduduk suatunegara dengan penduduk negara lain atas dasar kesepakatan bersama. Pendudukanyang dimaksud dapat berupa antar perorangan (individu dengan individu), antaraindividu dengan pemerintah suatu negara atau pemerintah suatu negara denganpemerintah negara lain.
Menurut Amir, M.S. seorang pengamat ekonomi, bila dibandingkan denganpelaksanaan perdagangan Internasional sangatlah rumit dan kompleks. Kerumitantersebut antara lain disebabkan karena adanya batas-batas politik dankenegaraan yang dapat menghambat perdagangan internasional, misalnya denganadanya perbedaan budaya, bahasa, mata uang, taksiran dan timbangan, dan hukumperdagangan.
Kebijakan-Kebijakan Perdagangan Internasional
Tindakan-tindakan ini meliputi :
1. Tarif
Tarif adalah sejenis pajak yang dikenakan atas barang-barang yang diimpor.Tarif spesifik (Specific Tariffs) dikenakan sebagai beban tetap atas unitbarang yang diimpor. Misalnya $6 untuk setiap barel minyak). Tarifold Valorem(od Valorem Tariffs) adalah pajak yang dikenakan berdasarkan persentasetertentu dari nilai barang-barang yang diimpor (Misalnya, tariff 25 persen atasmobil yang diimpor). Dalam kedua kasus dampak tarif akan meningkatkan biayapengiriman barang ke suatu negara.
2. Subsidi Ekspor
Subsidi ekspor adalah pembayaran sejumlah tertentu kepada perusahaan atauperseorangan yang menjual barang ke luar negeri, seperti tariff, subsidi ekspordapat berbentuk spesifik (nilai tertentu per unit barang) atau Od Valorem(presentase dari nilai yang diekspor). Jika pemerintah memberikan subsidiekspor, pengirim akan mengekspor, pengirim akan mengekspor barang sampai batasdimana selisih harga domestic dan harga luar negeri sama dengan nilai subsidi.Dampak dari subsidi ekspor adalah meningkatkan harga dinegara pengeksporsedangkan di negara pengimpor harganya turun.
3. Pembatasan Impor
Pembatasan impor (Import Quota) merupakan pembatasan langsung atas jumlahbarang yang boleh diimpor. Pembatasan ini biasanya diberlakukan denganmemberikan lisensi kepada beberapa kelompok individu atau perusahaan. Misalnya,Amerika Serikat membatasi impor keju. Hanya perusahaan-perusahaan dagangtertentu yang diizinkan mengimpor keju, masing-masing yang diberikan jatahuntuk mengimpor sejumlah tertentu setiap tahun, tak boleh melebihi jumlahmaksimal yang telah ditetapkan. Besarnya kuota untuk setiap perusahaandidasarkan pada jumlah keju yang diimpor tahun-tahun sebelumnya.
4. Pengekangan Ekspor Sukarela
Bentuk lain dari pembatasan impor adalah pengekangan sukarela (Voluntary ExportRestraint), yang juga dikenal dengan kesepakatan pengendalian sukarela(Voluntary Restraint Agreement = ERA).
VER adalah suatu pembatasan (Kuota0 atas perdagangan yang dikenakan olehpihak negara pengekspor dan bukan pengimpor. Contoh yang paling dikenal adalahpembatasan atas ekspor mobil ke Amerika Serikat yang dilaksanakan oleh Jepangsejak 1981.
VER pada umumnya dilaksanakan atas permintaan negara pengimpor dandisepakati oleh negara pengekspor untuk mencegah pembatasan-pembatasanperdagangan lainnya. VER mempunyai keuntungan-keuntungan politis dan legal yangmembuatnya menjadi perangkat kebijakan perdagangan yang lebih disukai dalambeberapa tahun belakangan. Namun dari sudut pandang ekonomi, pengendalianekspor sukarela persis sama dengan kuota impor dimana lisensi diberikan kepadapemerintah asing dan karena itu sangat mahal bagi negara pengimpor.
VER selalu lebih mahal bagi negara pengimpor dibandingan dengan tariffyang membatasi impor dengan jumlah yang sama. Bedanya apa yang menjadipendapatan pemerintah dalam tariff menjadi (rent) yang diperoleh pihak asingdalam VER, sehingga VER nyata-nyata mengakibatkan kerugian.
5. Persyaratan Kandungan Lokal.
Persyaratan kandungan local (local content requirement) merupakan pengaturanyang mensyaratkan bahwa bagian-bagian tertentu dari unit-unit fisik, sepertikuota impor minyak AS ditahun 1960-an. Dalam kasus lain, persyaratan ditetapkandalam nilai, yang mensyaratkan pangsa minimum tertentu dalam harga barangberawal dari nilali tambah domestic. Ketentuan kandungan local telah digunakansecara luas oleh negara berkembang yang beriktiar mengalihkan basismanufakturanya dari perakitan kepada pengolahan bahan-bahan antara(intermediate goods). Di amerika serikat rancangan undang-undang kandunganlocal untuk kendaraan bermotor diajukan tahun 1982 tetapi hingga kini berlumdiberlakukan.
6. Subsidi Kredit Ekspor.
Subsidi kredit ekspor ini semacam subsidi ekspor, hanya saja wujudnya dalampinjaman yang di subsidi kepada pembeli. Amerika Serikat seperti jugakebanyakan negara, memilki suatu lembaga pemerintah, export-import bank (bankEkspor-impor) yang diarahkan untuk paling tidak memberikan pinjaman-pinjamanyang disubsidi untuk membantu ekspor.
7. Pengendalian Pemerintah (National Procurement)
Pembelian-pembelian oleh pemerintah atau perusahaan-perusahaan yang diatursecara ketat dapat diarahkan pada barang-barang yang diproduksi di dalam negerimeskipun barang-barang tersebut lebih mahal daripada yang diimpor. Contoh yangklasik adalah industry telekomunikasi Eropa. Negara-negara mensyaratkan eropapada dasarnya bebas berdagang satu sama lain. Namun pembeli-pembeli utama dariperalatan telekonumikasi adalah perusahaan-perusahaan telepon dan di Eropaperusahaan-perusahaan ini hingga kini dimiliki pemerintah, pemasok domesticmeskipun jika para pemasok tersebut mengenakan harga yang lebih tinggidibandingkan dengan pemasok-pemasok lain. Akibatnya adalah hanya sedikitperdagangan peralatan komunikasi di Eropa.
8. Hambatan-Hambatan Birokrasi (Red Tape Barriers)
Terkadang pemerintah ingin membatasi impor tanpa melakukannya secara formal.Untungnya atau sayangnya, begitu mudah untuk membelitkan standar kesehatan,keamanan, dan prosedur pabean sedemikian rupa sehingga merupakan perintangdalam perdagangan. Contoh klasiknya adalah Surat Keputusan Pemerintah Perancis1982 yang mengharuskan seluruh alat perekam kaset video melalui jawatan pabeanyang kecil di Poltiers yang secara efektif membatasi realiasi sampai jumlahyang relative amat sedikit.
Globalisasi ekonomi adalah kehidupan ekonomi global yang bersifat terbuka dantidak mengenal batas-batas territorial, atau kewilayahan antara daerah yangsatu dengan daerah yanglain. Disini dunia dianggap sebagai suatu kesatuan yangsemua daerah dapat terjangkau dengan cepat dan mudah. Sisi perdagangan daninvestaris menuju kea rah liberalisasi kapitalisme sehingga semua orang bebasuntuk berusaha dimana saja dan kapan saja didunia ini.
Globalisasi perekonomian merupakan suatu proses kegiatan ekonomi danperdagangan, dimana negara-negara diseluruh dunia menjadi suatu kekuatan pasaryang semakin terintegrasi dengan tanpa rintangan batas territorial negara.Globalisasi perekonomian mengharuskan penghapusan seluruh batasan dan hambatanterhadap arus modal barang dan jasa.
DAMPAK GLOBALISASI TERHADAP PERDAGANGAN INTERNASIONAL
Dampak Positif :
1. Produksiglobal dapat ditingkatkan
2. Meningkatkankemakmuran masyarakat dalam suatu negara.
3. Meluaskanpasar untuk produk dalam negeri.
4. Dapatmemperoleh lebih banyak modal dan teknologi yang lebih baik.
5. Menyediakandana tambahan untuk pembangunan ekonomi.
Dampak Negatif :
1. Karenaperkembangan sistem perdagangan luar negeri yang menjadi lebih bebas, sehinggadapat menghambat pertumbuhan sektor industri.
2. Dapatmemperburuk neraca pembayaran.
3. Sektorkeuangan semakin tidak stabil.
Memperburuk proses pertumbuhan ekonomi jangkapanjang
Labels:
Bisnis Internasional
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
Sample Text
Kategori
- Akuntansi Manajemen (13)
- Bank dan L Keuangan (18)
- Bisnis Internasional (11)
- Bisnis Syariah (15)
- Dasar Akuntansi (33)
- Ekonomi (18)
- Elektronik (4)
- Etika Bisnis (2)
- Filsafat Ilmu (1)
- Hukum (4)
- Humor (7)
- IE Mikro (12)
- Islam (141)
- Kata Bijak (1)
- Kesehatan (48)
- Komputer (71)
- Komunikasi Bisnis (25)
- Koperasi dan UKM (16)
- Makroekonomi (26)
- Manajemen Biaya (10)
- Manajemen Pemasaran (15)
- Manajemen SDM (28)
- Motivasi (2)
- news (1)
- Pendidikan Pancasila (12)
- Pengantar Bisnis (1)
- Pengantar Manajemen (8)
- Pengetahuan (189)
- Perekonomian Indonesia (12)
- Perpajakan (19)
- Renungan (5)
- Umum (3)
- Wiraswasta (14)
Social Profiles
Arsip Blog
-
▼
2011
(773)
-
▼
April
(107)
- PENDISTRIBUSIAN PRODUK
- Penetapan Harga Produk
- Keputusan Produk Individual
- MERANCANG PRODUK
- Menentukan Pasar Sasaran (Targeting)
- SEGMENTASI PASAR
- PASAR BISNIS DAN TINGKAH LAKU PEMBELI BISNIS
- Perilaku Konsumen pada Pasar Konsumsi dan Pasar Bi...
- Lingkungan Pemasaran
- Proses Pemasaran
- PERENCANAAN STRATEGIK DAN PROSES PEMASARAN
- MEMBANGUN KEPUASAN DAN NILAI PELANGGAN
- Pengertian Manajemen Pemasaran
- KONSEP DASAR MANAJEMEN PEMASARAN
- Akuntansi untuk Gaji dan Upah
- Hutang Jangka Pendek
- AKTIVA TETAP DAN AKTIVA TAK BERWUJUD
- PENILAIAN PERSEDIAAN SELAIN HARGA POKOK
- SISTEM PERSEDIAAN (INVENTORY SYSTEMS)
- PERSEDIAAN (INVENTORY)
- PIUTANG USAHA YANG TAK TERTAGIH
- PENDISKONTOAN WESEL TAGIH
- RECEIVABLE (TAGIHAN / PIUTANG)
- KAS KECIL (PETTY CASH)
- Kas dan Bank
- Deferal dan Akrual
- SISTEM PERSEDIAAN BARANG DAGANG
- PRINSIP DAN PRAKTEK AKUNTANSI
- PERAN AKUNTAN MANAJEMEN DI PERUSAHAAN
- Syarat Akuntan Manajemen
- Pengertian Penghasilan
- Tujuan Laporan Keuangan
- Karakteristik Transaksi Syariah
- Asas Transaksi Syariah
- Perkembangan Akuntansi Syariah 2
- Dasar Hukum Akuntansi Syariah
- Prinsip-Prinsip Ekonomi Islam
- Pengertian Akuntansi Syariah
- Sejarah Akuntansi Syariah
- Perkembangan Akuntansi Syariah
- Kertas Kerja Didalam dunia akuntansi, kerta...
- Siklus Akuntansi
- SISTEM INFORMASI AKUNTANSI
- Pengertian Dividen
- Konsep Penyusutan di Dalam Laba Tunai
- Laba Akuntansi
- Kualitas Informasi Laba
- Konsep Laba
- Laporan Keuangan
- PENGEMBANGAN LEMBAGA KEUANGAN SYARIAH
- Wakaf Syariah
- Prinsip Bank Syariah
- Kebijakan dan Program Pemberdayaan Koperasi dan UKM
- Format Pengembangan LKM Syariah
- Pegadaian Syariah
- Reasuransi Syariah
- OBLIGASI SYARIAH
- Bank Syariah
- Sewa Guna Usaha (leasing)
- 5 Prinsip Pemberian Kredit ( Prinsip 5C)
- Bank Syariah
- Merger Bank
- ASURANSI SYARIAH
- Kartu Kredit
- DASAR HUKUM KARTU KREDIT
- Bisnis Syariah
- ANJAK PIUTANG
- Analisis Strategik dan Manajemen Biaya Strategik
- COST DRIVER DAN KONSEP DASAR BIAYA
- KONSEP-KONSEP MANAJEMEN BIAYA KONTEMPORER
- Manajemen Biaya
- Target Costing {Theory of Constraints, dan Life-Cy...
- Total Quality Management (TQM)
- TEKNIK NEGOSIASI
- TEKNIK NEGOSIASI
- KOMUNIKASI DALAM SEBUAH ORGANISASI
- Asean Free Trade Area (AFTA)
- Asean Free Trade Area (AFTA) 2
- EVA dan Residual Income
- PENILAIAN KINERJA MANAJEMEN
- TARGET COSTING
- Penetapan harga jual produk dan harga transfer
- Anggaran dan fungsi manajemen (2)
- ANGGARAN DAN FUNGSI MANAJEMEN (1)
- Perencanaan SDM
- DAMPAK GLOBALISASI TERHADAP PERDAGANGAN INTERNASIONAL
- GLOBALISASI
- Pengertian Pasar
- Teori Ekonomi
- STATE STREET BOSTON CORPORATION
- Studi Kasus
- CARA MENGHITUNG PENGELUARAN
- KONSEP PENDAPATAN NASIONAL
- Akuntansi Pertanggungjawaban
- Balanced Score Card
- ANALISIS BIAYA DIFERENSIAL
- Analisis Biaya-Volume-Laba
- AKUNTANSI DAN LINGKUNGAN USAHA SERTA KLASIFIKASI D...
- Pengertian Biaya
- Menghargai "Perjuangan" untuk berubah
-
▼
April
(107)
Pengikut
Guest Counter
Powered by Blogger.
Labels
- Akuntansi Manajemen (13)
- Bank dan L Keuangan (18)
- Bisnis Internasional (11)
- Bisnis Syariah (15)
- Dasar Akuntansi (33)
- Ekonomi (18)
- Elektronik (4)
- Etika Bisnis (2)
- Filsafat Ilmu (1)
- Hukum (4)
- Humor (7)
- IE Mikro (12)
- Islam (141)
- Kata Bijak (1)
- Kesehatan (48)
- Komputer (71)
- Komunikasi Bisnis (25)
- Koperasi dan UKM (16)
- Makroekonomi (26)
- Manajemen Biaya (10)
- Manajemen Pemasaran (15)
- Manajemen SDM (28)
- Motivasi (2)
- news (1)
- Pendidikan Pancasila (12)
- Pengantar Bisnis (1)
- Pengantar Manajemen (8)
- Pengetahuan (189)
- Perekonomian Indonesia (12)
- Perpajakan (19)
- Renungan (5)
- Umum (3)
- Wiraswasta (14)
Ads 468x60px
Popular Posts
-
FUNGSI MOTHERBOARD Pusat pengendali yang mengatur kerja dari semua komponenyang terpasang padanya. Mengatur pemberian daya listrik pada seti...
-
BABI PENDAHULUAN 1.1 LatarBelakang Keperibadian adalah nilai-nilai karakteristik, watak,sikap dan sifat serta keyakinan dan cita-cita hidu...
-
Pengertian CDMA dan GSM sendiri sebenernya sama, yaitu teknologi standar komunikasi selular. Secarafisik, bentuk handphone cdma gsm sama b...
-
Definisi danPengertian Organisasi 1. Organisasi Menurut Stoner Organisasi adalah suatu pola hubungan-hubungan yang melalui mana orang-orang ...
-
1. Arti Utilitarisme adalah faham atau aliran dalam filsafat moral yangmenekankan prinsip manfaat atau kegunaan ( theprinciple o...
-
AKUNTANSI BIAYA MANFAAT PENSIUN Pernyataan Standar Akuntansi Keuangan No. 24 terdiri dari paragraf 36 - 4 7 . Pernyataan ini harus dibaca da...
-
Segala puji bagi Allah, teriring doa dan keselamatan semoga terlimpah atas nabi dan rasul termulia: Muhammad SAW, juga atas keluarga dan par...
-
Konservasiitu sendiri merupakan berasal dari kata Conservation yang terdiri ataskata con ( together ) dan servare ( keep/save ) yangmemil...
-
eramuslim - Setiap orang pasti pernah mengalami stres. Dan, setiap orang tentu berbedabeda mengatasi stres tersebut. Sebuah penelitian baru ...
-
Dari beberapa buku para ahli, yang menghiasi mejaperpustakaan kecil saya dan berhasil saya baca, semakin luaslah capaianpengertian sastra. S...
Blog Archive
-
▼
2011
(773)
-
▼
April
(107)
- PENDISTRIBUSIAN PRODUK
- Penetapan Harga Produk
- Keputusan Produk Individual
- MERANCANG PRODUK
- Menentukan Pasar Sasaran (Targeting)
- SEGMENTASI PASAR
- PASAR BISNIS DAN TINGKAH LAKU PEMBELI BISNIS
- Perilaku Konsumen pada Pasar Konsumsi dan Pasar Bi...
- Lingkungan Pemasaran
- Proses Pemasaran
- PERENCANAAN STRATEGIK DAN PROSES PEMASARAN
- MEMBANGUN KEPUASAN DAN NILAI PELANGGAN
- Pengertian Manajemen Pemasaran
- KONSEP DASAR MANAJEMEN PEMASARAN
- Akuntansi untuk Gaji dan Upah
- Hutang Jangka Pendek
- AKTIVA TETAP DAN AKTIVA TAK BERWUJUD
- PENILAIAN PERSEDIAAN SELAIN HARGA POKOK
- SISTEM PERSEDIAAN (INVENTORY SYSTEMS)
- PERSEDIAAN (INVENTORY)
- PIUTANG USAHA YANG TAK TERTAGIH
- PENDISKONTOAN WESEL TAGIH
- RECEIVABLE (TAGIHAN / PIUTANG)
- KAS KECIL (PETTY CASH)
- Kas dan Bank
- Deferal dan Akrual
- SISTEM PERSEDIAAN BARANG DAGANG
- PRINSIP DAN PRAKTEK AKUNTANSI
- PERAN AKUNTAN MANAJEMEN DI PERUSAHAAN
- Syarat Akuntan Manajemen
- Pengertian Penghasilan
- Tujuan Laporan Keuangan
- Karakteristik Transaksi Syariah
- Asas Transaksi Syariah
- Perkembangan Akuntansi Syariah 2
- Dasar Hukum Akuntansi Syariah
- Prinsip-Prinsip Ekonomi Islam
- Pengertian Akuntansi Syariah
- Sejarah Akuntansi Syariah
- Perkembangan Akuntansi Syariah
- Kertas Kerja Didalam dunia akuntansi, kerta...
- Siklus Akuntansi
- SISTEM INFORMASI AKUNTANSI
- Pengertian Dividen
- Konsep Penyusutan di Dalam Laba Tunai
- Laba Akuntansi
- Kualitas Informasi Laba
- Konsep Laba
- Laporan Keuangan
- PENGEMBANGAN LEMBAGA KEUANGAN SYARIAH
- Wakaf Syariah
- Prinsip Bank Syariah
- Kebijakan dan Program Pemberdayaan Koperasi dan UKM
- Format Pengembangan LKM Syariah
- Pegadaian Syariah
- Reasuransi Syariah
- OBLIGASI SYARIAH
- Bank Syariah
- Sewa Guna Usaha (leasing)
- 5 Prinsip Pemberian Kredit ( Prinsip 5C)
- Bank Syariah
- Merger Bank
- ASURANSI SYARIAH
- Kartu Kredit
- DASAR HUKUM KARTU KREDIT
- Bisnis Syariah
- ANJAK PIUTANG
- Analisis Strategik dan Manajemen Biaya Strategik
- COST DRIVER DAN KONSEP DASAR BIAYA
- KONSEP-KONSEP MANAJEMEN BIAYA KONTEMPORER
- Manajemen Biaya
- Target Costing {Theory of Constraints, dan Life-Cy...
- Total Quality Management (TQM)
- TEKNIK NEGOSIASI
- TEKNIK NEGOSIASI
- KOMUNIKASI DALAM SEBUAH ORGANISASI
- Asean Free Trade Area (AFTA)
- Asean Free Trade Area (AFTA) 2
- EVA dan Residual Income
- PENILAIAN KINERJA MANAJEMEN
- TARGET COSTING
- Penetapan harga jual produk dan harga transfer
- Anggaran dan fungsi manajemen (2)
- ANGGARAN DAN FUNGSI MANAJEMEN (1)
- Perencanaan SDM
- DAMPAK GLOBALISASI TERHADAP PERDAGANGAN INTERNASIONAL
- GLOBALISASI
- Pengertian Pasar
- Teori Ekonomi
- STATE STREET BOSTON CORPORATION
- Studi Kasus
- CARA MENGHITUNG PENGELUARAN
- KONSEP PENDAPATAN NASIONAL
- Akuntansi Pertanggungjawaban
- Balanced Score Card
- ANALISIS BIAYA DIFERENSIAL
- Analisis Biaya-Volume-Laba
- AKUNTANSI DAN LINGKUNGAN USAHA SERTA KLASIFIKASI D...
- Pengertian Biaya
- Menghargai "Perjuangan" untuk berubah
-
▼
April
(107)
0 comments:
Post a Comment