Monday, September 26, 2011

LAPORAN PENELITIAN TINDAKAN KELAS ( PTK ) BAHASA INGGRIS



CONTOH KARYA TULIS ILMIAH (KTI) :

LAPORAN PENELITIAN TINDAKAN KELAS ( PTK ) BAHASA INGGRIS

Penggunaan Teknik PPP (Presentation Practice Production) untuk MeningkatkanKemampuan Berbicara Siswa Kelas XI IPA 1 SMA Negeri

Abstrak

xxxxxx. Penggunaan Teknik Presentation-Practice-Production (PPP) untukMeningkatkan Kemampuan Berbicara Siswa Kelas XI IPA 1 SMA Negeri
Latar belakang Penelitian Tindakan Kelas ini dilaksanakan mengingat betapapentingnya upaya peningkatan kualitas proses dan hasil belajar melalui berbagaicara atau strategi pembelajaran yang optimal, dimana guru memegang peranan yangsangat penting dalam menyiapkan siswa mengikuti pembelajaran. Kami sebagai guruBahasa Inggris yang sudah mengabdi selama 15 tahun lebih merasakan bahwa dalamsatu kelas hanya siswa-

siswi yang pintar saja yang mampu berkomunikasi denganmenggunakan bahasa Inggris yang jumlahnya hanya sekitar 3 - 4 orang siswa.
Untuk mengatasi hal tersebut dilaksanakanlah Penelitian Tindakan Kelas ini yangbertujuan untuk meningkatkan kemampuan berbicara siswa kelas XI IPA 1 SMA tahunpelajaran 2007/2008. Populasi dalam penelitian ini adalah siswa kelas XI IPA 1SMA Negeri yang berjumlah 35 orang. Data dalam penelitian ini diperoleh denganmenggunakan tes hasil belajar siswa, jurnal, kuesioner, dan lembar observasi.
Dari hasil penelitian ini terungkap bahwa kemampuan siswa dalam berkomunikasidengan menggunakan bahasa Inggris melalui teknik PPP bisa ditingkatkan. Nilairata-rata prestasi belajar bahasa Inggris khususnya dalam keterampilanberbicara bila dipersentasekan berada pada interval 75% - 80%.

Kata Kunci :
Pengajaran Bahasa Inggris dengan menggunakan Tehnik Presentation PractiseProduction.

.... dst.

0 comments:

Post a Comment

Sample Text

Social Profiles

Arsip Blog

Pengikut

Guest Counter

Powered by Blogger.

Ads 468x60px

Popular Posts

Blog Archive

About

Featured Posts Coolbthemes