Monday, May 2, 2011

Hubungan Antara Konsumsi dan Pendapatan


 Terdapat beberapa faktor yang mempengaruhi tingkat pengeluaran RT.
 Hubungan antara pendapatan disposibel, pengeluaran RT dan tabungan sangat erat.
 Ciri-ciri dari hubungan tersebut :
1. Pada pendapatan yang rendah RT akan menutupnya dari tabungan
 mengambil dari tabungan.
2. Kenaikan pendapatan menaikkan pengeluaran konsumsi.
3. Pada pendapatan yang tinggi RT menabung.


KECENDERUNGAN
Proporsi besarnya konsumsi atau tabungan dikenal dengan
konsep kecenderungan/kecondongan mengkonsumsi/menabung
1. Kecondongan mengkonsumsi
a. Kecondongan mengkonsumsi marjinal  marginal propensity to
consume (MPC)
“Perbandingan di antara pertambahan konsumsi (C) yang
dilakukan dengan pertambahan pendapatan disposebel (Yd)
yang diperoleh”
MPC = C / Yd
b. Kecondongan mengkonsumsi rata-rata  average propensity to
consume (APC)
“Perbandingan di antara tingkat konsumsi (C) dengan tingkat
pendapatan disposebel ketika konsumsi tersebut dilakukan (Yd)
APS = C / Yd
CONTOH MENGHITUNG MPC DAN APC
 Nilai MPC dapat tetap
ataupun makin kecil
a. Jika Yd dan C
proporsional; MPC tetap
b. Jika Yd  C; MPC makin
kecil
 Nilai APC berubah-ubah
a. Jika Yd  C; APC  1
b. Jika Yd  C; APC  1

2. Kecondongan Menabung
a. Kecondongan menabung marjinal Marginal propensity to
saving (MPS)
“Perbandingan antara pertambahan tabungan (S) dengan
pertambahan pendapatan disposebel (Yd)”
MPS = S / Yd
b. Kecondongan menabung rata-rata  Average propensity to
saving (APS)
“ Perbandingan antara tabungan (S) dengan pendapatan disposebel
(Yd)”
APS = S / Yd
CONTOH MENGHITUNG MPS DAN
APS
 Nilai MPS dapat tetap
ataupun makin kecil
a. Jika Yd dan C
proporsional; MPS tetap
b. Jika Yd  C; MPS
makin kecil
 Nilai APS semakin besar
apabila Yd bertambah.
 Nilai APS negatif ketika
terjadi dissaving

HUBUNGAN ANTARA MPC/APC DAN
MPS/APS
(i) MPC +MPS =1
Bukti :
Yd = C + S : Yd
Yd = C + S
Yd Yd Yd
Dimana : MPC = C /Yd
MPS = S /Yd
(i) APC+APS=1
Yd = C + S : Yd
Yd = C + S
Yd Yd Yd

0 comments:

Post a Comment

Sample Text

Social Profiles

Arsip Blog

Pengikut

Guest Counter

Powered by Blogger.

Ads 468x60px

Popular Posts

Blog Archive

About

Featured Posts Coolbthemes